Kain Tenun Sukomandi

Tahun
2015
Nomor Registrasi
201500279
Domain
Kemahiran dan Kerajinan Tradisional
Provinsi
Sulawesi Barat
Responsive image
Pakaian sebagai pelindung badan, rupanya dikenal manusia sejak zaman prasejarah yaitu disekitar zaman kebudayaan batu. Penemuan arkeologi dan sejarah menunjukkan, bahwa zaman itu manusia Indonesia telah mengenal pakaian yang dibuat dari kulit kayu amballong. Cara pembuatannya ialah memukul-mukul kulit kayu ambollong dengan sepotong kayu yang dari ujung sampai batas pegangan dibuat garis (bergeri miring) untuk memperlunak serat-seratnya sehinnga terlepas dengan sendirinya dari batang karena hancur oleh pukulan terserat kemudian dikeringkan. Setelah kering, lalu dipukul-pukul kembali sampai tipis, baru dibuat baju yang disebut BABU PASSE dan cawat yang di sebut PEO . Bagaimana proses pengenalan dan asal-usul kebudayaan tenun-menenun di Indonesia, dan khusus di kabupaten mamuju kecamatan kalumpang Desa Karataun. Hikayat Tenun Ikat Tradisional di Kecamatan Kalumpang Kabupaten Mamuju, Bermula dari sebuah kisah sehelai daun pohon kayu.

Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2015

Komunitas Karya Budaya

Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2015

Maestro Karya Budaya

Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2015
   Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2015

© 2018 Direktorat Warisan dan Diplomasi Budaya


Kontak kami

  • Alamat
    Komplek Kemdikbud Gedung E Lt 10,
    Jln. Jenderal Sudirman Senayan Jakarta, 10270.
  • Email: kemdikbud.wbtb@gmail.com
  • Telp: (021) 5725047, 5725564
  • Fax: (021) 5725047