Ronggeng Paser

Tahun
2017
Nomor Registrasi
201700549
Domain
Seni Pertunjukan
Provinsi
Kalimantan Timur
Responsive image

Ronggeng Paser adalah sebuah jenis tari tradisional asli yang ada di Kabupaten Paser. Tarian ini biasanya ditampikan pada acara pesta pernikahan, penyambutan tamu, dan sebagai hiburan rakyat.

Alat musik yang digunakan pada Tari Ronggeng Passer umumnya sama dengan tari Ronggeng lainnya, yakni: gambus, gendang paser, gong, gerincai, atau bisa diganti denga tamborin.

Kostum dan aksesoris yang digunakan adalah: baju kebaya polos yang umumnya digunakan para wanita paser pada jaman Kesultanan; sapu tangan; dan selendang yang digunakan untuk "ngibing" (menarik/mengajak penonton menari).

Fungsi dari Tari Ronggeng itu sendiri sudah pasti yang utama adalah untuk menghibur, menjalin keakraban antara masyarakat suku Paser atau bahkan masyarakat suku lainnya di Paser.


Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2017

Komunitas Karya Budaya

Sanggar Tari Sarum Bolum Sopan Luntung

Desa Putang Kecamatan Long Kali Kab Paser

Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2017

Maestro Karya Budaya

Tulol Karimbit, S.Pd.SD

Desa Putang Kecamatan Long Kali Kab. Paser

Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2017
   Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2017

© 2018 Direktorat Warisan dan Diplomasi Budaya


Kontak kami

  • Alamat
    Komplek Kemdikbud Gedung E Lt 10,
    Jln. Jenderal Sudirman Senayan Jakarta, 10270.
  • Email: kemdikbud.wbtb@gmail.com
  • Telp: (021) 5725047, 5725564
  • Fax: (021) 5725047