Pakaian adat Suku Saluan

Tahun
2016
Nomor. Registrasi
2016007161
Domain
Kemahiran dan Kerajinan Tradisional
Provinsi
Gorontalo
Responsive image
Pakaian Adat atau Busana Adat Saluan adalah salah satu busana adat yang terdapat di kabupaten Banggai, yang merupakan pakaian adat dari masyarakat etnis Saluan, dan busana ini sering ditampilkan atau dipakai pada saat acara penyambutan kehormatan, upacara adat perkawinan dan upacara adat lainnya. Busana Adat Saluan ini terdiri dari busana adat pria dan wanita yang masing ? masing perangkatnya terdiri dari : 1. 1. Blus atau pakaian wanita berwarna kuning yang disebut dalam Bahasa Saluan adalah ? Pakean Nu Boune ? 2. Rok panjang warna kuning yang disebut dalam Bahasa Saluan adalah ? Rok Mahantan ? 3. Aksesories / Perhiasan berbentuk bintang sebagai pelengkap : - - Gelang : Potto - Rantai : Kalong - Sunting, Anting : Sunting, Jaling - Ikat Pinggang : Ban Pinggang - Matahari sebagai aksesories leher 4. Kemeja pria warna kuning dengan menggunakan kancing disebut dalam Bahsa Saluan adalah ? Pakean Nu Moane ? 5. Celana Panjang warna kuning yang disebut dalam Bahasa Saluan adalah ? Koja ? 6. Penutup Kepala / Topi dalam Bahasa Saluan adalah ? Sungkup Nu Ubak ? 7. Sarung Pelangkap Celana panjang dalam Bahasa saluan adalah ? Lipa ? Warna ciri khas yaitu warna kuning yangg melambangkan Kayu Ulin.

Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2016

Pelaku Pencatatan

?

Kelurahan Kilongan Luwuk

0853-9505-0021

?

Epa Sarapi

Desa Ra`u, Kec. Balantak, Kab. Banggai, Sulteng

?

?

Pelapor Karya Budaya

Hasanuddin

BPNB Manado

0852-4096-9600

Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2016
Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2016
   Disetujui Oleh admin WBTB Pada Tanggal 01-01-2016

© 2018 Direktorat Warisan dan Diplomasi Budaya


Kontak kami

  • Alamat
    Komplek Kemdikbud Gedung E Lt 10,
    Jln. Jenderal Sudirman Senayan Jakarta, 10270.
  • Email: kemdikbud.wbtb@gmail.com
  • Telp: (021) 5725047, 5725564
  • Fax: (021) 5725047